Resep Tongseng Kambing 🍲
🍴Bahan-bahan :
500 grdaging sapi potong kotak
2 batangserai (memarkan)
3 cmlengkuas (memarkan)
5 lembardaun jeruk (robek-robek)
3 lembardaun salam
3 buahtomat (belah jadi 6)
2 batangdaun bawang (potong-potong)
1/4 bagiandaun kol ukuran besar (buang tulangnya, potong besar-besar)
1 1/2 sdmkecap manis
600 mlair
🍶Bumbu halus :
9 butirbawang merah
6 siungbawang putih
1 1/2 sdtmerica bubuk
1/2 sdtjintan sangrai
3 buahcabai merah
5 buahcabai rawit
4 butirkemiri sangrai
2 sdtketumbar sangrai
1 ruas jarikunyit
🍴Cara Membuatnya:
Panaskan minyak, tumis bumbu halus, lengkuas, daun jeruk, daun salam dan serai hingga bumbu matang dan tercium aroma wangi.
+
Masukkan daging, aduk-aduk hingga daging berubah warna dan kaku, lalu masukkan air, masak dengan api kecil hingga daging menjadi empuk dan bumbu terserap.
+
Setelah air menyusut, daging empuk dan bumbu terserap kemudian berikan kecap, garam, irisan tomat, daun bawang dan daun kol, masak sebentar, koreksi rasa lalu hidangkan.
selengkapnya...